Soal Pretest Modul 2 Guru Penggerak dan Jawaban Penguatan Menguasai Karakteristik Peserta Didik dari 3 Aspek

- Rabu, 8 Februari 2023 | 21:00 WIB
Soal Pretest Modul 2 Guru Penggerak dan Jawaban Penguatan Menguasai Karakteristik Peserta Didik dari Aspek Sosial, Kultural Emosional (Pexels/Andrea Piacquadio)
Soal Pretest Modul 2 Guru Penggerak dan Jawaban Penguatan Menguasai Karakteristik Peserta Didik dari Aspek Sosial, Kultural Emosional (Pexels/Andrea Piacquadio)

Quena.id - Sobat Pendidik kita akan mempelajari lebih lanjut soal Pretest Modul 2 Guru Penggerak kali ini beserta Jawaban Penguatan Menguasai Karakteristik Peserta Didik dari Aspek Sosial, Kultural Emosional.

Jawaban dari soal penguatan untuk menguasai karakteristik peserta didik dari aspek sosial, kultural emosional, akan berjanjut dengan cara menampilkan diri sebagai pribadi yang mantap, stabil, arif, serta dewasa.

Aspek-aspek ini bagi guru tergolong kompetensi pedagogik, kepribadian, dan sosial. Ini adalah kompetensi yang harus dimiliki guru dan nantikan akan tertular kepada pada peserta didik.

Baca Juga: Kunci Jawaban Pretest Modul 2 Guru Penggerak, Suatu Pembelajaran Sosial dan Emosional

Soal 1

Pada tahun berapa Malcom Knowles memperkenalkan konsep andragogi melalui bukunya The Modern Practice of Adult Education: Andragogy vs Pedagogy atau Praktik Modern Pendidikan Orang Dewasa: Andragogi vs Pedagogi, sehingga konsep tersebut dikenal di Amerika Serikat pada tahun  ...
a. 1950
b. 1970
c. 1940
d. 1930
e. 1960

Jawan yang tepat ialah: B

Soal 2

Dalam konsep andragogi oleh Paulo Freire terdapat beberapa prinsip utama yang dia tekankan. Manakah dari poin di bawah ini yang tidak termasuk dalam prinsip utama andragogi oleh Freire.

1) Pentingnya dialog dalam pendidikan

2) Pentingnya praksis sebagai satu kesatuan aksi dan refleksi dalam praktik pendidikan

3) Pentingnya mendorong motivasi belajar orang dewasa secara internal

4) Pentingnya pendidikan hadap masalah yang berlawanan dengan konsep pendidikan ‘bank’

5) Pentingnya usaha pemerdekaan kolektif atau gotong-royong untuk membangun kesadaran kritis
a. 1
b. 3
c. 5
d. 2
e. 4

Halaman:

Editor: Rian Dwi Atmoko

Sumber: Kemdikbud

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X